Peluncuran Program Sekudang Pemkab Bengkulu Selatan Tahun 2022

Kedurang, Jejakkeadilan.com – Rabu (12/01/2022) peluncuran program Sekudang pemerintah kabupaten Bengkulu Selatan tepatnya di kecamatan kedurang Ilir yang dihadiri seluruh kepala dinas, camat dan seluruh unsur masyarakat yang tergabung dalam program Sekudang kabupaten bengkulu selatan, peluncuran ini langsung dipimpin oleh bapak Bupati Gusnan Mulyadi dalam sambutannya Bupati mengajak seluruh masyarakat untuk bergabung dalam program sekundang karena lewat program ini mempermudah kita dalam mendapatkan permodalan terutama pelaku UMKM dibengkulu selatan artinya ini bentuk salah satu usaha mewujudkan program kerja bapak Gusnan mulyadi.

Kios sekundang menyediakan seluruhnya apa yg kita mau Gusnan mencontohkan mau beli motor, laptop silakan datang kekios sekundang semua bisa sehingga masyarakat tidak kesulitan, kemudian hadirnya kios sekudang ini akan memproritaskan produk lokal untuk kita jual diseluruh wilayah bengkulu selatan sehingga mendorong ekonomi naik kelas dan melakukan pendekatan-pendekatan dengan pelaku UMKM akhirnya produk-produk bengkulu selatan bisa menguasai seluruh Indonesia.

Disamping itu media Jejakkeadilan.com langsung kunfirmasi kepimpinan viose mart sekundang bapak INDANG, Indang mengucapkan terimakasih kepada bapak bupati yang telah meluncurkan program sekundang saya sebagai pelaku usaha sangat terbantu dang program kios SEKUNDANG, Indang berharap keseluruh masyarakat kec kedurang dan kedurang Ilir kalau mau belanja silakan datang kekios kami ( viose mart) desa Nanjungan kec. Kedurang Ilir kmi siap melayani, pungkas Indang. (Rivolotion/Wrs)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *