Bengkulu, jejakkeadilan.com – Manfaat PHBS (perilaku Hidup Bersih dan Sehat) di Tatanan Rumah Tangga
• Setiap anggota keluarga menjadi sehat dan tidak mudah sakit.
• Anak tumbuh sehat dan cerdas.
• Anggota keluarga giat bekerja.
• Pengeluaran biaya rumah tangga dapat ditujukan untuk memenuhi gizi keluarga, pendidikan dan modal usaha untuk peningkatan pendapatan keluarga.
Rumah Tangga Ber-PHBS adalah rumah tangga yang melakukan 10 PHBS di Rumah Tangga, yaitu :
- Pertolongan persalinan oleh tenaga kesehatan.
- Memberi bayi ASI Eksklusif.
- Menimbang balita setiap bulan.
- Menggunakan air bersih.
- Mencuci tangan dengan air bersih dan sabun.
- Menggunakan jamban sehat.
- Memberantas jentik di rumah sekali seminggu.
- Makan buah dan sayur setiap hari.
- Melakukan Aktivitas Fisik setiap hari.
- Tidak merokok di dalam rumah.
1 Komentar