Bupati Nias Utara Membuka Secara Resmi Acara Temu Karya Karang Taruna Tahun 2023

Nias Utara Jejak keadilan.com – Dalam rangka pengukuhan kepengurusan Karang Taruna Kab.Nias Utara masa bakti 2023-2028, Bupati Nias Utara AMIZARO WARUWU, Spd Membuka secara resmi acara temu karya karang taruna Kab.Nias Utara di Aula Tafairi Kab.Nias Utara, Rabu 15-11-2023.

Bupati Nias Utara AMIZARO WARUWU,Spd dalam arahanya menyampaikan mengucapkan terimakasih kepada seluruh pengurus karang taruna yang sudah terbentuk 5 tahun, selama bersama dengan masyarakat dan pemerintah daerah tidak ada masalah juga kepada pengurus yang baru terpilih dan di seleksi dalam melaksanakan tugas harus benar-benar di sesuai kan kualitas dan profesional serta konfresional, yang sudah di laksanakan selama ini filosofi nya mana yang baik di teruskan dan yang masih kurang baik di perbaiki.

Bupati Nias Utara memberikan catatan kepada dinas terkait Kadis PMD sebagai kegiatan dan tugas prioritas di seluruh desa karang taruna masuk dalam program desa pada tahun 2024 seperti operasional dan lain-lain

Bupati Nias Utara menyatakan, karang taruna tidak ada gaji tetapi bagian yang tidak terpisahkan pada pembangunan Nias Utara dan Indonesia pada umumnya.

Bupati Nias Utara memberikan contoh yang sudah dia laksanakan salah satu cara membangun Nias Utara karena keterbatasan anggaran daerah tentu kita harus mampu bercerita meminta bantuan tingkat provinsi dan pusat dengan kita menjual Jengkol dan jengkol ini yang di serahkan masyarakat kepada saya dan ini saya betul-betul pegang menjalankan secara kedinasan dan hasil nya pada tahun 2023 kita mendapat bantuan di Kab.Nias Utara kurang lebih 700.M (Tuju Ratus Miliar).

Wakil Ketua karang taruna provinsi Sumatera utara EBENEZER HIA, S.KOM, dalam sambutannya mengucapkan terimakasih kepada saudara karang taruna Nias Utara yang sudah mengemban tugas selama lima tahun jalinan hubungan dengan pemerintah sangat baik, di rencanakan temu karya tahun 2024 kita pusatkan di Kab.Nias Utara untuk memberikan nyata kepada 112 desa dan 1 kelurahan untuk memajukan karang taruna di tingkat desa.

Pada acara ini di hadiri oleh : Bupati Nias Utara :AMIZARO WARUWU Spd, Wakil ketua Karang Taruna Provinsi Sumut : EBENEZER HIA S.com, Wakil Kepala Dinas Sosial Provinsi:GATIBOWO LASE, Kepala Dinas Sosial Nias Utara : ELIANUS HAREFA Spd.MM,Kepala Dinas PMD Kab. Nias Utara: A’ARO’O ZALUKHU,
Camat Sekabupaten Nias Utara, Kapolsek Lotu: FANEMA LASE,Pendeta dan Ustadz,Peserta Karang Taruna Tingkat Kabupaten dan Kecamatan (SUDARMIN JAYA NAZARA)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

11 Komentar

  1. Wow, amazing blog format!
    How lengthy have you been running a blog for?
    you made blogging glance easy. The overall glance of your site is wonderful,
    as neatly as the content! I saw similar here
    prev next
    and it’s was wrote by Bobby64.

  2. Hi! Do you know if they make any plugins to help with SEO?
    I’m trying to get my website to rank for some targeted
    keywords but I’m not seeing very good success. If you know of any please share.
    Cheers! You can read similar text here: List of Backlinks

  3. Hey there! Do you know if they make any plugins to assist with Search Engine Optimization? I’m trying to
    get my blog to rank for some targeted keywords but I’m not seeing very good results.
    If you know of any please share. Thanks! You can read similar art here: Ecommerce

  4. Good day! Do you know if they make any plugins to assist with
    SEO? I’m trying to get my blog to rank for some targeted keywords but I’m not seeing very good results.
    If you know of any please share. Kudos! You can read similar blog here: Najlepszy sklep

  5. Very nice post. I just stumbled upon your weblog and
    wished to say that I have truly enjoyed surfing around your blog posts.
    After all I’ll be subscribing to your feed and I hope you write
    again soon! I saw similar here: Sklep internetowy

  6. Wow, fantastic weblog structure! How long have you ever been running a blog for?
    you made blogging glance easy. The overall look of your website is fantastic, as neatly as the content!
    You can see similar here e-commerce